24/10/23

Putus

 

PUTUS

Oleh: Zahra Meani

 

“Kak itu Kak putus!” teriak Nita sembari jarinya menunjuk-nunjuk sesuatu.

Andi berjalan mendekati Nita, adiknya.

“Apa yang putus?”

“Itu Kak, goyang-goyang berjempalitan, aduh! Sepertinya sedang kesakitan Kak?!”

Andi mengalihkan pandangan ke arah yang ditunjuk Nita.

“Ah kamu ini! Ada-ada saja!”

Andi meninggalkan adiknya yang sedang mengamati ekor cicak yang putus dan jatuh di lantai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Soal Latihan ASAS QH Ganjil Kelas IX Tahun 2025

  SOAL LATIHAN ASESMEN SUMATIF AKHIR SEMESTER GANJIL     A.   Pilihlah satu (1) jawaban paling tepat! 1.   Hukum bacaan mad dibagi menjadi 2...